Kamis, 22 Desember 2011

Tulisan 4


KEINDAHAN

Indah diambil dari kata keindahan .
Keindahan adalah suatu objek yang mempunyai nilai yang dapat membuat orang menjadi diri sendiri atau menjadi tenang dan tentram .
Keindahan tidak berupa pemandangan saja tapi bisa berupa objek yang dapat disentuh dari jarak dekat . seperti , wajah , tangan  , rambut , jari , dll .
nilai keindahan sangat berarti bagi orang yang sedang stres kerena pekerjaannya atau lain sebgainya yang dialaminya .
kata – kata indah tidak asing lagi ditelinga , kata itu serign didengar disebuah lagu , puisi , cerpen , rayuan ,  atau yang lainnya .
ketika kita melihat wajah seseorang dan membuat kita terpaku olehnya , apakah itu indah ?
iya , karena keindahan adalah suatu objek yang membuat orang tersebut menjadi senyum senang terhadpnya .
indah datang dari allah , indah itu allah yang menciptakan , pemandangan , gunung , laut , wajah , rambut . semua yang berkaitan dengan indah adalah allah yang menciptakan .
keindahan tersebut merupakan hasil hubungan antara pikiran dengan benda yang diamati .
keindahan artistik ditentukan oleh unsur – unsur dinamis  berupa kesan yang berubah akibat dunia yang selalu berubah – ubah
Keindahan itu dipandangan sebagai kesatuan yang merupakan susunan yang teratur dari bagian-bagian yang mempunyai hubungan erat satu sama lain dan keseluruhan .
Keindahan merupakan sifat dan ciri dari orang, hewan, tempat, objek, atau gagasan yang memberikan pengalaman persepsi kesenangan, bermakna, atau kepuasan .
Keindahan diwujudkan dalam bentuk ukuran perpaduan , pertentangan atau keseimbangan , lembutnya suara musik adalah indah dan kesimbangan yang tercipta darinya .
keindahan diartikan sebagai keadaan yang enak dipandang, cantik, bagus benar atau elok .
keindahan dipelajari sebagai bagian dari estetika , sosiologi , psikologi sosial , dan psikologi budaya .
keindahan dapat dinikmati secara berulang – ulang seperti pemandangan yang  sangat indah didaerah pegunungan , kemudian seorang pelukis datang datang dan melukis pemandangan tersebut dengan sangat persisi dengan yang salinya , maka lukisan yang telah dilukis mendapat dua nilai keindahan , yaitu dari segi lukisan dan isi lukisannya sendiri .
seorang mengatakan kepasangannya kalau wajahnya itu indah , itu sangat dibenarkan karena keindahan bukan saja pemandangan tetapi objek yang enak dipandang dan mempunya nilai tersendiri .
indah itu bermacam – macam , ketika orang menari daerah dengan sangat irama , itu bisa dibilang indah . kerena membuatnya enak dipandang .
ketika seorang pemain bola mencetak gol dengan gaya yang tidak biasanya dan menimbulkan kemeriahan dari suporter itu juga mampunyai keindahan , bahkan terkadang juga disebut sebagai gol indah .
nilai indah disebut juga nilai intrinsik .
Nilai intrinsik adalah sifat baik dari benda yang bersangkutan, atau sebagai suatu tujuan, ataupun demi kepentingan benda itu sendiri .
Lukisan abstrak juga bisa dibilang indah , lukisan abstrak tersebut mempunya nilai khusus yang dimilikinya  mungkin hanya orang yang mengerti tentang lukisan abstrak saja lukisan itu dibilang indah .
Suara yang merdu dapat diakatakan indah karena suara tersebut enak didengar , membuat orang yang mendengarnya senang , senyum ,dan nyaman .
Nilai keindahan banyak dimiliki di berbagai objek wisata seperti :
-          Candi borobudur
-          museum
-          Pantai
-          Gunung
-          Dll
Nilai tersebut bukan hanya saj dari bentuk dan pemandangan , bahkan dari suhu tempat , lokasi yang benar – benar membuat mata sangat terpaku akan keindahannya yang sangat indah .
Semua hal yang mempunyai sifat indah bukan hanya benda seni , pemandangan alam , rumah , tatanan ,suara , warna , saja bahkan suatu permainan pun dapat dikatakan indah .
Keindahan itu suatu konsep abstrak yan tidak dapat dinikmati kerena tidak jelas ,keindahan itu baru jelas jika telah dihubungkan dengan sesuatu yang berwujud atau suatu karya .
Dengan kata lain keindahan itu baru dapat dinikmati jika dihubungkan dengan suatu bentuk atau nilai .

0 komentar:

Posting Komentar